Kawah Kepemimpinan dan Bela Negara SMP Pembangunan Jaya merupakan kegiatan yang bertujuan untuk menumbuhkan jiwa kepemimpinan dan rasa cinta tanah air terutama bagi siswa kelas VII.
Guna memunbuhkan jiwa kepemimpinan dan semangat bela negara berbagai narasumber hebat dan menginspirasi didatangkan untuk memberikan pengetahuan, pengalaman, dan mentoring kepada siswa. Semoga dengan adanya kegiatan ini siswa SMP Pembangunan Jaya 2 dapat menjadi pemimpin yang luar biasa.
#smppembangunanjayasidoarjo
#osis_smppjdua
#komitesmppjdua
#sekolahpembangunanjaya